Wednesday, October 12, 2016

Ciri-ciri menderita penyakit maag

Ciri-ciri menderita penyakit maag – Kenali sejak dini ciri-ciri dari Penyakit Maag menyerang tubuh kita, Penyakit maag bisa menyerang seseorang dengan memperlihatkan gejala-gejala sakit maag atau juga yang tidak sama sekali terlihat gejalanya. Bagi sebagian orang gejala dan ciri-ciri menderita penyakit maagterlihat jelas, namun ada pula ciri-ciri menderita penyakit maag tidak nampak. Secara  umum ada banyak sekali yang terlihat dan dirasakan oleh penderita penyakit maag diantaranya yaitu rasa nyeri pada perut bagian atas atau sekitar ulu hati, selain itu penderita akan merasakan sensasi rasa panas seperti terbakar, banyak sekali kejadian penderita sakit maag mengeluh sakit, ada pula yang merasakannya di sekitar pusar, depan atau belakang perut. Ciri-ciri lainnya yang dirasakan oleh penderita sakit maag perut melilit-lilit seperti diperas, adapula yang merasakan dinding-dinding perut perih seperti disayat-sayat benda tajam, saking sakitnya mereka menggambarkan seperti itu, ada juga yang menyebutkan seperti luka yang terkena cuka.


Ciri-ciri menderita penyakit maag lainnya bisanya penderita mengalami mual dan juga muntah, mual tidak sembarang mual, karena mual ini diikuti dengan muntah-muntah walau sepertinya perut tidak ada sesuatu lagi untuk dimuntahkan, muntah yang keluar biasanya berbau menyengat tidak enak dan berwarna putih kekuningan, ciri-ciri menderita penyakit maag  ini sangat umum terjadi apabila penderita maag sudah mengalami penyakit maag yang cukup lama atau disebut juga penyakit maag kronis. Ciri-ciri menderita penyakit maag lainnya yaitu kehilangan nafsu makan yang drastis, tidak hanya disatu waktu tidak nafsu makan, bisa dirasakan sepanjang hari atau bahkan berhari-hari, nafsu makan ini terhenti karena asam lambung yang meningkat.
Ciri-ciri lainnya sendawa yang tidak hentinya dan seperti mengalami masuk angin ini ciri yang banyak juga terjadi pada penderita penyakit maag, bahkan sering masuk angin, pedahal berbagai upaya untuk tidak masuk angin sudah dilakukan. Ciri-ciri lainnya adalah mengalami diare ketika buang air besar merupakan tanda atau ciri penyakit maag yang umum di masyarakat, biasanya penyakit maag ini dipicu oleh makanan seperti makanan pedas atau asam. Selain ciri-ciri menderita sakit maag di atas, adapula yang memiliki ciri-ciri penyakit maag dengan tinja yang menghitam, tinja yang dikeluarkan orang normal pada umumnya berwarna pucat kekuning-kuningan, apabila tinja sudah berwarna kehitaman, ini ciri-ciri menderita penyakit maag yang cukup parah, tinja menghitam ini adalah suatu pertanda bahwa dalam saluran pencernaan terdapat darah, atau dari luka saluran pencernaan.
Seperti yang kita tahu penyebab Penyakit Maag secara umum terjadi karena pola makan yang buruk, atau bahkan juga terdapat mikroorganisme atau bakteri yang merugikan, mengonsumsi obat-obatan tertentu, atau sebab-sebab lainnya seperti mengonsumsi alkohol, pola tidur yang tidak teratur dan stress. Penyakit maag juga bisa terjadi apabila si penderita telat makan, kemudian sewaktu makan si penderita maag makan dengan porsi yang terlalu banyak. Nah, itulah beberapa ciri-ciri menderita penyakit maag mudah-mudahan bermanfaat, dan bagi anda penderita sakit maag lakukanlah pengobatan secepat mungkin, jangan biarkan penyakit maag ini semain parah, salah satu solusi mengatasi penyakit maag yaitu dengan konsumsi obat alami tradisional yang dipercaya ampuh dan aman tanpa efek samping, salah satunya yaitu dengan konsumsi ekstrak teripang laut, untuk lebih jelas silahkan baca Tips atasi sakit maag


1 comment:

  1. Borgata Hotel Casino & Spa in Atlantic City - Mapyro
    Borgata 전주 출장안마 Hotel Casino & Spa is Atlantic City's premier getaway, offering 안성 출장마사지 luxurious accommodations, a full-service spa, 서울특별 출장샵 and 서귀포 출장안마 a 진주 출장샵 casino.

    ReplyDelete